10 Ide Model Rambut untuk Bridesmaid yang Bikin Penampilanmu Istimewa

Dipilih sebagai 

By: Tim All Things Beauty

October 3, 2017

model rambut untuk bridesmaid gaya bow hair
Model gaya rambut yang unik namun tidak sulit membuatnya. (Foto: Verity Jane Smith)
model rambut bridesmain gaya braided bun
Gunakan bantuan donut bun untuk memberikan ekstra volume. (Foto: Shutterstock)
Messy bun dengan halo braid.
Tidak suka gaya yang rapi? Tata sanggulmu dengan gaya acak. (Foto: Shutterstock)
model rambut bridesmaid gaya crown braid dengan kuncir samping
Model rambut ini membuat tampilanmu cantik seperti elves pada film Lord of the Rings. (Foto: Shutterstock)
Side french braid.
Manfaatkan rambut panjang dan bervolume untuk dapatkan gaya ini. (Foto: Shutterstock)
Half updo.
Mudah, simpel, dan butuh waktu singkat adalah tiga kata yang menggambarkan gaya rambut ini. (Foto: Shutterstock)
Model rambut untuk bridesmaid gaya blow out
Meski simpel, kamu tetap bisa tampil elegan dengan hanya bermodalkan sisir dan hairdryer. (Foto: Shutterstock)
Model rambut untuk bridesmaid gaya Side twist flower braid.
Bosan dengan kepang? Berikan sedikit twist di sisi samping. (Foto: Shutterstock)
model rambut bridesmaid gaya hair weave
Bawa foto ini ke salon untuk menginspirasi hair stylist-mu. (Foto: Shutterstock)
Model rambut untuk bridesmaid gaya curly low bun
Agar rambutmu tidak terlihat flat, berikan sedikit aksen keriting dengan menggunakan crimper. (Foto: Shutterstock)
Bagikan
Intip 10 variasi model rambut untuk bridesmaid sebagai referensi gayamu selanjutnya

Sign up for our newsletter and receive exclusive hair care tips from the experts at All Things Beauty

model rambut pendek untuk pesta
Gaya Rambut

Gaya Rambut

Banyak cara menata rambut pendek ke pesta. Dengan sedikit inspirasi dan kreativitas, kamu bisa tampil spesial tanpa makan banyak waktu.

By